pixel

Halo, Sobat Kompeten!

Fyi, sejak tahun 2011 sampai dengan 27 Oktober 2020, jumlah saham syariah meningkat 90,3%, dari 237 saham menjadi 451 saham. Jumlah ini setara 63,6% dari total saham yang tercatat di BEI.

Dari data tersebut menunjukan pasar saham syariah di Indonesia mengalami pertumbuhan yang sangat signifikan dalam kurun waktu lima tahun terakhir. Dari sisi kapitalisasi, jumlah saham syariah hingga jumlah investor kian meningkat.

Artinya ruang untuk berkembang masih sangat besar sekali bukan hanya untuk investor saham syariah namun juga untuk para pencari kerja bahkan profesional karena hal tersebut membuka peluang karir di pasar modal syariah. Nah, sekarang bagaimana ya peluang dan tantangan dalam meniti karir di pasar modal syariah Indonesia?

Untuk lebih paham lagi yuk diskusi dengan Experts dalam Webinar ODADING Vol 16 : “Peluang Karir di Pasar Modal Syariah”
bersama Pak NS Aji Martono CRA®, CRP®,CES®,CSA® (Ketua Umum PROPAMI)

Webinar akan diadakan pada,
? Kamis, 1 Juli 2021
? 16:00 WIB
? Zoom
? FREE Webinar (+ FREE Certificate)

Daftarkan dirimu, ya.
Jangan lupa ajak saudara dan teman-teman juga.
Sampai ketemu hari Kamis!